Catatan hati...

 photo catatanhati2_zpscf021a88.jpg

9.22.2008

Monday, busy?

Monday.
Hari ini pilkada untuk pemilihan gubernur Riau. Bingung mau pilih yang mana. Siapapun nanti yang menang semoga menjadi pemimpin yang baik bagi propinsi ini.
Planning hari ini berbelanja sedikit untuk keperluan hari raya. Karena sibuknya kami hampir tidak punya banyak waktu untuk berbagai rencana. Seperti kemarin, tidak sempat untuk ke rumah Ibu karena ditahan untuk buka bersama di rumah Bang Apok, dan dilanjutkan dengan kedatangan Ayah Nugha sekeluarga pada malam harinya. Hebohnya Dymsi mengajak Kak Kembar & Mas Nugha untuk menonton Upin & Ipin 12 episode....

3 comments:

Akak mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Akak mengatakan...

Salam Dayank...

Gimana khabar Dayank, suami & anak2? Persiapan lebaran udah siap apa belum?

Pilih calon yg tepat, calon yg bersedia berkhidmat buat pemilihnya..

Kalui tidak keberatan mampir keblog akak yea buat ngambil kartu lebaran..

Salam sayang
Akak - Malaysia

Siti Nurbaya ( Hanny Wang) mengatakan...

# Akak
Alhmdlla kami sekeluarga sehat, semoga Akak juga. Waa, maaf ya kak, kartu lebarannya belum sempat diambil... habis di Dabo gak ketemu internet.. Hiks!